"Ketika banyak manusia yang bangga memposting kemaksiatannya, maka kita tidak boleh malu untuk memposting kebaikan. Sebagai bentuk amar ma'ruf nahi mungkar."  

Saat Ramadhan Menyapa

Download Ebook: Saat Ramadhan Menyapa
Penulis: Ustadz Ali Ahmad bin Umar
Format File: Pdf, 728kb

:الحمد الله وصلى الله وسلم وبارك على نبينا محمد وآله وصحبه أجمعين، أما بعد

Penulis -semoga Allah menjaganya- berkata:

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh.

Ikhwatii wa Akhaawati Fiddin,

Kali ini menjelang kehadiran bulan yang penuh keberkatan dan kenikmatan ini. Aku ingin sedikir berbagi hikmah padamu. Hikmah yang kukumpulkan dari berbagai nasihat para ulama untuk diri kita. Dengannya aku berharap semoga menjelang Ramadhan dan saat kita lebih bersemangan untuk memburu kebajikan disetiap kesempatan dan keadaan. Hingga kita tidak menjadi orang yang memilih dan memilah waktu untuk keta’atan. Tidak pula mengamalkan shadaqah utama dengan meninggalkan kesempatan terbaik yang diberikan.

Sungguh….seorang ulama telah memberi nasihat :”Jadilah engkau hamba Allah dalam setiap keadaan dan jangan menjadi hamba Allah hanya dalam satu keadaan”.

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam berwasiat kepada Abu Dzar Al Ghifari radhiyallahu ‘anhu dan Mu‟adz Bin Jabal radhiyallahu ‘anhu, Beliau shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda:

اتَّÙ‚ِ اللَّÙ‡ِ Ø­َÙŠْØ«ُÙ…َا ÙƒُÙ†ْتَ ÙˆَØ£َتْبِعْ السَّÙŠِّئَØ©َ الْØ­َسَÙ†َØ©َ تَÙ…ْØ­ُÙ‡َا ÙˆَØ®َالِÙ‚ِ النَّاسَ بِØ®ُÙ„ُÙ‚ٍ Ø­َسَÙ†ٍ

“Bertakwalah kamu kepada Allah dimana dan kapan saja kamu berada, ikutilah keburukan dengan kebaikan niscaya kebaikan itu menghapus keburukan itu, dan pergaulilah manusia dengan ahlak yang baik.” (HR. At-Tirmidzi dan Ahmad, Shahih)

Mu’alla bin Al-Fadhl, salah satu ulama tabiu’ tabiin berkata:

“Dulu para sahabat, selama enam bulan sebelum datang Ramadhan, mereka berdoa agar Allah mempertemukan mereka dengan bulan Ramadhan. Kemudian, selama enam bulan sesudah ramadhan, mereka berdoa agar Allah menerima amal mereka selama bulan Ramadhan.”

Silahkan baca untaian nasehat ini selengkapnya, semoga bermanfaat….

atau

Sumber: www.ibnumajjah.com

Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda: "Barangsiapa yang menunjuki kepada kebaikan, maka dia akan mendapatkan pahala seperti pahala orang yang mengerjakannya." [HR. Muslim no. 1893] 
Tampilkan Komentar
Sembunyikan Komentar

Belum ada Komentar untuk "Saat Ramadhan Menyapa"

Posting Komentar

Bijaklah Dalam Berkomentar...

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel